Mata Kuliah : Pengembangan Daya Pikir dan Daya Cipta
Fakultas : Tarbiyah dan Ilmu Keguruan
Jurusan : Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD)
Dosen Pengampu : Uswatun Hasanah, M.Pd.I.
Fakultas : Tarbiyah dan Ilmu Keguruan
Jurusan : Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD)
Dosen Pengampu : Uswatun Hasanah, M.Pd.I.
Hari/Tanggal : Selasa/03 April 2018
Sifat : Remedial
Sifat : Remedial
UJIAN TENGAH SEMESTER
Soal:
1.
Buatlah
sebuah Laporan Pendampingan Kreativitas Anak Usia Dini dengan tahapan sebagai
berikut:
a.
Mempersiapkan
anggota yang akan melaksanakan kegiatan tersebut dengan tema yang sudah
disediakan!
b.
Mempersiapkan
media yang akan dilaksanakan di PAUD
c.
Mempersiapkan
pertanyaan yang akan di tanyakan pada PAUD yang bersangkutan.
(Misal :
Jumlah Guru, Jumlah Siswa, Jumlah Kelas, Denah Lokasi PAUD, Sejarah PAUD, Mata
Pelajaran yang ada di PAUD dan lain sebagainya.)
2.
Dibawah
ini tema dalam Mata Kuliah Pengembangan Daya Pikir dan Daya Cipta
a.
Pengembangan
Kreativitas Anak Usia Dini Melalui Origami di TK ……………
b.
Meningkatkan
Kemampuan Seni Melukis dengan Media Sedotan di TK ……..
c.
Peningkatan
Kreativitas Melalui Kegiatan Mencetak di TK …..
d.
Pengembangan
Kreativitas dalam Bidang Seni Tari Anak Usia Dini di TK ……
e.
Peningkatan
Kreativitas Anak Melalui Kolase dari Daun Nangka di TK …..
f.
Peningkatan
Kreativitas Anak Melalui Media Plastisin Tepung di TK ………..
g.
Meningkatkan
Kreativitas Anak Melalui Media Piring Kertas di TK ……
0 comments:
Post a Comment